Contoh Descriptive Text tentang My Mother

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh😊

Bismillahirrahmanirrahim

Adek adek sedang mencari contoh descriptive text karena mendapat tugas dari ibu guru? Kamu sudah tepat berkunjung ke blog ini. Karena kali ini saya mau share contoh-contoh descriptive text singkat untuk adek adek pelajari.

Mana kak contoh descriptive text nya?

Tenang adek adek. Sebelum saya share contohnya saya mau bahas sekilas tentang materi ini dulu supaya adek adek ingat kembali dengan materi ini dan lebih paham dengan materi ini.

Descriptive text adalah suatu jenis teks yang bertujuan untuk menjelaskan atau mendeskripsikan orang, binatang, tempat ataupun suatu benda. Umumnya, yang dideskripsikan adalah bentuk, ciri, ataupun sifatnya.

Bagaimana dengan struktur dan ciri-cirinya?

Structure Descpiptive Text
Identification : Identification merupakan bagian pengenalan dari sebuah teks dalam deskriptive text seperti pengenalan tokoh ataupun pengenalan karakter dan juga topik.
Description : Yaitu berfungsi untuk dapat mendeskripsikan atau juga menggambarkan suatu hal secara detail dan lengkap dari berbagai warna, bentuk, ciri dan lain sebagainya.

Ciri-ciri Descriptive Text
– Specific participant : has a certain object, is not common and unique (only one). for example: Bandengan beach, my house, Borobudur temple, uncle Jim
– The use of the adjective (an adjective) to clarify the noun, for example: a beautiful beach, a handsome man, the famous place in jepara, etc.
– The use of simple present tense: The sentence pattern used is simple present because it tells the fact of the object described.
– Action verb: verbs that show an activity (for example, run, sleep, walk, cut, etc)

Sudah jelas kan adek adek. Jika masih belom jelas adek adek bisa baca materi berikut ini

Descriptive Text ; Definition, Generic Structures, Purposes, Language Features

Oke, sekarang kita baca dan pelajari contoh descriptive text berikut ini.

Contoh Descriptive Text tentang My Mother

My Mother

My mother is a beautiful person. She is not tall but not short, and she has curly hair and brown. Her eyes color are like honey and her color skin color light brown, and she has a beautiful smile. Her weight likes 120 lbs.

She is a very kind person. She is very lovely, friendly, patient, and she loves to help people. I love my mom, because she is a good example to me. She loves being in the Church, and she loves sing and dance too.

She is a very good child, wife and mother. She always takes care of her family. She likes her house to be clean and organized. She a very organized person, and all things in the house are in the right place. She doesn’t like messes.

She always has a smile on her face. She is so sweet and lovely. I like when I am going to sleep or went I wake up or when I am going to go to some places, she always give me a kiss, and when the family have a problem she always be with us to helps us and to give us all her love.

Terjemahannya

Ibuku

Ibuku adalah orang yang cantik. Dia tidak tinggi tapi tidak pendek, dan dia memiliki rambut keriting dan coklat. Warna matanya seperti madu dan warna kulitnya coklat muda, dan dia memiliki senyuman yang indah. Berat badannya seperti 120 lbs.

Dia orang yang sangat baik. Dia sangat menyenangkan, ramah, sabar, dan dia suka membantu orang. Saya mencintai ibu saya, karena dia adalah teladan yang baik bagi saya. Dia senang berada di Gereja, dan dia juga suka menyanyi dan menari.

Dia adalah anak, istri dan ibu yang sangat baik. Dia selalu menjaga keluarganya. Dia suka rumahnya bersih dan teratur. Dia orang yang sangat terorganisir, dan semua hal di rumah ada di tempat yang tepat. Dia tidak suka kekacauan.

Dia selalu memiliki senyuman di wajahnya. Dia sangat manis dan cantik. Saya suka ketika saya akan tidur atau pergi saya bangun atau ketika saya akan pergi ke suatu tempat, dia selalu memberi saya ciuman, dan ketika keluarga memiliki masalah dia selalu bersama kami untuk membantu kami dan memberi kami semua cintanya.

Baca juga Descriptive Text : Definition, Purposes, Generic Structures, Language Features

Demikian penjelasan dan contoh descriptive text yang kami sajikan hari ini. Tetap semangat belajar bahasa inggrisnya, semoga mendapatkan ilmu yang bermanfaat dan nilai bahasa inggrisnya memuaskan. Sekian dan terimakasih atas kunjungannya.

Thank you for visiting our site. We were delighted to have you come to this site. I hope you enjoy this site and feel happy everytime. Don't forget to visit this site next time..

Be the first to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*