Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh😊
Bismillahirrahmanirrahim
Adek adek sedang mencari contoh descriptive text karena mendapat tugas dari ibu guru? Kamu sudah tepat berkunjung ke blog ini. Karena kali ini saya mau share contoh-contoh descriptive text singkat untuk adek adek pelajari.
Mana kak contoh descriptive text nya?
Tenang adek adek. Sebelum saya share contohnya saya mau bahas sekilas tentang materi ini dulu supaya adek adek ingat kembali dengan materi ini dan lebih paham dengan materi ini.
Descriptive text adalah suatu jenis teks yang bertujuan untuk menjelaskan atau mendeskripsikan orang, binatang, tempat ataupun suatu benda. Umumnya, yang dideskripsikan adalah bentuk, ciri, ataupun sifatnya.
Bagaimana dengan struktur dan ciri-cirinya?
Structure Descpiptive Text
Identification : Identification merupakan bagian pengenalan dari sebuah teks dalam deskriptive text seperti pengenalan tokoh ataupun pengenalan karakter dan juga topik.
Description : Yaitu berfungsi untuk dapat mendeskripsikan atau juga menggambarkan suatu hal secara detail dan lengkap dari berbagai warna, bentuk, ciri dan lain sebagainya.
Ciri-ciri Descriptive Text
– Specific participant : has a certain object, is not common and unique (only one). for example: Bandengan beach, my house, Borobudur temple, uncle Jim
– The use of the adjective (an adjective) to clarify the noun, for example: a beautiful beach, a handsome man, the famous place in jepara, etc.
– The use of simple present tense: The sentence pattern used is simple present because it tells the fact of the object described.
– Action verb: verbs that show an activity (for example, run, sleep, walk, cut, etc)
Sudah jelas kan adek adek. Jika masih belom jelas adek adek bisa baca materi berikut ini
Descriptive Text ; Definition, Generic Structures, Purposes, Language Features
Oke, sekarang kita baca dan pelajari contoh descriptive text berikut ini.
Contoh Descriptive Text tentang Borobudur Temple
Borobudur Temple
(Identification)
Borobudur is a Buddhist temple. It was built in the ninth century under Sailendra dynasty of ancient Mataram kingdom. Borobudur is located in Magelang, Central Java, Indonesia.
(Description)
Borobudur is well-known all over the world. Its construction is influenced by the Gupta architecture of India. The temple is constructed on a hill 46 meter high and consists of eight steps like stone terrace. The first five terraces are square and surrounded by walls adorned with Buddhist sculpture in bas-relief. The upper three are circular. Each of them is with a circle of bell shape-stupa. The entire upper structure is crowned by a large stupa at the center of the top circle. The way to the summit extends through some 4.8 km of passage and stairways.
The design of Borobudur symbolizes the conception of universe in Buddhist cosmology. It is believed that the universe is divided into three spiritual spheres, kamadhatu, rupadhatu, and arupadhatu. The first sphere, kamadhatu, represents respectively the sphere of desires where we are bound to our desires; the second sphere, rupadhatu, represents forms where we abandon our desires but are still bound to name and form; and the last sphere, arupadhatu, represents formlessness where there is no longer either name or form. Borobudur temple which is rededicated as an Indonesian monument in 1983 is a valuable treasure for Indonesian people. With its magnificent size and architecture, no wonder that Borobudur Temple includes 7 wonders of the world.
Terjemahannya
Candi Borobudur
Candi Borobudur merupakan sebuah candi Budha. Candi Borobudur dibangun pada abad ke-9 di bawah dinasti Sailendra dari kerajaan Mataram Kuno. Candi Borobudur terletak di Magelang, Jawa Tengah, Indonesia.
Candi Borobudur terkenal di seluruh dunia. Pembangunannya dipengaruhi oleh arsitektur Gupta dari India. Candi tersebut dibangun di atas bukit dengan tinggi 46 meter yang terdiri dari 8 tingkat seperti teras batu. Lima tingkat pertama berbentuk persegi dengan dikelilingi oleh dinding-dinding berhias kan ukiran dengan patung Budah di relief. Tiga tingkat di atasnya berbentuk lingkaran. Di setiap tingkatan itu terdapat stupa berbentuk lonceng. Di bagian paling atas seluruhnya dimahkotai oleh stupa besar di bagian tengah pada lingkaran atas. Jalan menuju puncak candi ditempuh dengan melalui jalan dan tangga sepanjang 4.8 km.
Desain Borobudur yang melambangkan struktur alam semesta dalam kosmologi budha. Hal ini diyakini bahwa alam semesta dibagi menjadi tiga bidang spiritual, Kamadhatu, Rupadhatu, dan Arupadhatu. Bidang pertama, Kamadhatu, mewakili masing-masing bidang keinginan dimana kita terikat dengan keinginan kita; bidang kedua, Rupadhatu, merupakan bentuk di mana kita meninggalkan keinginan kita tetapi masih terikat nama dan bentuk; dan bidang terakhir, arupadhatu, mewakili fase tak berbentuk di mana tidak ada lagi nama atau pun bentuk. Candi Borobudur yang dipersembhkan sebagai monumen Indonesia pada tahun 1983 adalah harta berharga bagi rakyat Indonesia. Dengan ukuran yang megah dan arsitektur, tidak mengherankan bahwa Candi Borobudur termasuk 7 keajaiban dunia.
Semoga contoh descriptive text di atas tentang ‘Borobudur Temple’ bisa bermanfaat dan menjadi rujukkan teman-teman sekalian dalam belajar dan memahami apa itu descriptive text dan cara membuatnya. Apabila ada suatu kesalahan baik berupa penulisan, isi, maupun terjemahan, mohon kiranya kritik dan saran yang membangun untuk kemajuan bersama. Jika artikel di atas dianggap bermanfaat, share/bagikan juga ke teman-teman lainnya ya. Terima kasih… ^^English is Fun^^
Baca juga Descriptive Text : Definition, Purposes, Generic Structures, Language Features
Demikian penjelasan dan contoh descriptive text yang kami sajikan hari ini. Tetap semangat belajar bahasa inggrisnya, semoga mendapatkan ilmu yang bermanfaat dan nilai bahasa inggrisnya memuaskan. Sekian dan terimakasih atas kunjungannya.
Thank you for visiting our site. We were delighted to have you come to this site. I hope you enjoy this site and feel happy everytime. Don't forget to visit this site next time..
is ths not free? I need this text. Thank you
is ths not free? I need this text. Thank you